Sosialisasi Pendidikan Politik Kepada Kaum Perempuan
Admin-Karang-Asam-Ilir
August 07, 2024
Rabu, 31 Juli 2024
Sosialisasi Pendidikan Politik Kepada Kaum Perempuan di Wilayah Kecamatan Sungai Kunjang dengan tema " Mendorong Kaum Perempuan untuk Peduli Terhadap Politik dan Demokrasi Menjelang PILKADA 2024 yang dilaksanakan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Samarinda dihadiri oleh Staf Kelurahan Karang Asam Ilir, Kader TP PKK Kelurahan Karang Asam Ilir, Anggota Dasawisma Kelurahan Karang Asam Ilir..